- 1 kg Singkong.
- 200 gr Gula pasir.
- 1/2 sdt Garam.
- 100 gr Keju parut.
- 1/2 sdt Vanila bubuk.
- pewarna ungu secukupnya.
- pewarna hijau secukupnya.
Cara membuat :
- Untuk anggur fantasi, letakkan singkong parut ke dalam kain bersih.Peras airnya.Mendapkan air perasan singkong, buang airnya, sisakan endapannya.Campur singkong parut dengan endapannya.
- Masukkan gula pasir,garam, vanili ke dalam singkong.aduk rata, bagi adonan menjadi 2 bagian.Beri masing-masing pewarna ungu dan pewarna hijau, kemudian aduk rata.
- Masukka adonan ungu ke dalam cetakan berbentuk bulatan anggur,tipis-tipis hingga rata.Masukkan juga adonan hijau ke dalam cetakan berbentuk daun.
- Isi tengahnya dengan keju parut, lalu tutup kembali dengan adonan warna ungu, lakukan hingga adonan habis.
- Panaskan panci pengkukus, kukus hingga adonan matang.angkat dan keluarkan singkong dari cetakan, sajikan.
sumber :masterchefindonesia.com
0 komentar:
Post a Comment