Bahan:
- 100 gram kentang dipotong kotak kecil
- 10 gram hati sapi dipotong kotak
- 50 gram bayam diiris halus
- 1/4 sendok teh keju parut
- 50 gram beras aron
- 500 ml kaldu sapi
- 1 siung bawang putih – dicincang halus
- 1 batang daun seledri – dicincang halus
- Rebus air kaldu sapi, beras aron, dan bawang putih.
- Setelah berasnya merekah, masukkan kentang, seledri, dan hati sapi.
- Masak, sambil diaduk – aduk.
- Setelah mengental, masukkan bayam dan keju.
- Aduk lalu angkat, dan sajikan hangat.
- Saat memilih bahan, jangan sungkan untuk menayakan kesegaran bahan yang kita beli
- cuci bersih sebelum kita mengolahnya
- Pilih hati sapi yang masih segar


0 komentar:
Post a Comment